Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

PERANGKAT PEMROSES DAN MEDIA PENYIMPANAN

Perangkat Proses dan Media Penyimpanan A. Perangkat Proses dan Komponen Pendingin Alat proses adalah alat yang berfungsi mengolah data ke dalam komputer setelah mengalami proses input. 1. CPU(Central Processing Unit) Merupakan komponen chip/IC(Integrator Circuit) berbentuk segi empat dan merupakan otak pengendali proses kerja komputer. Satuan kecepatan processor adalah mHZ. Bagian-bagian CPU: A. Control Unit, fungsi nya pengatur lalu lintas data seperti mengatur dan mengendalikan alat-alat input&output, mengambil instruksi dari memory utama,mengambil data dari memory utama jika di perlukan oleh proses, mengirim instruksi ke arithmetic and logic unit bila ada perhitungan/perbandingan logika serta mengawasi kinerja arithmatic and logic unit kemudian menyimpan hasil proses ke memory utama. 2.Heatsink Fan(HSF)/Colling Device Merupakan peralatan pendingin yang berbentuk kotak/bulat yang terbuat dari aluminium dan diatas nya terdapan kipas yang selalu berputar selama komputer

Perakitan Komputer

Perakitan Komputer Definisi Komputer: ·          Istilah Komputer di ambil dari kata Computare(latin) artinya alat untuk menghitung. ·          To compute(inggris) artinya menghitung. Jadi,Computer artinya alat elektronik yang bekerjasama secara otomatis yang dapat menerima input dan meghasilkan output data. Prosesnya yaitu: input-proses-output. Elemen-elemen Sistem Komputer: 1.        Hardware(perangkat keras)=Peralatan siste komputer yang secara fisik terlihat dan dapat di jamah. Contoh:keyboard,mouse,speaker,dan lain-lain. 2.        Software(perangkat lunak)=Program yang berisi perintah-perintah untuk melakukan pengolahan data. Terdapat tiga bagian utama dari software: a. Sistem Oprasi:DOS,Linux,Windows,dam Mac OS. b. Bahasa Pemrograman:Visual Basic,C++,Pascal,Java, dan C. c. Aplikasi:Mc Office,Antivirus,Winamp,Peramban Web. 3.        Brainware= manusia yang terlibat dalam pengoprasian serta pengaturan Sistem komputer. #Generasi komputer sebelum tahu