KJD(Komputer Jaringan Dasar)

JARINGAN
*Jaringan berdasarkan Tempatnya:
1. PAN(Personal Area Network)
     Hanya Menjangkau Beberapa meter saja.













2. LAN(Local Area Network)
     Menjangkau satuan area kantor,gedung. Kecepatanya 10-100 mbps.

3. MAN(Metropolitan Area Network)
      Jangkauanya mencapai dari kota ke kota.


4. WAN(Wide Area Network)
      Jangkauanya mencapai dari Negara ke Negara.

5. Internet(Interconection Network)
      Jangkauanya mencapai seluruh dunia.
*Jaringan berdasarkan Fungsi:
1. Client Server


  • Server adalah komputer yang menyediakan fasilitas bagi komputer komputer lain di dalam jaringan 
  •  client adalah komputer-komputer yang menerima atau menggunakan fasilitas yang disediakan oleh server. 
  • Merupakan jaringan yang di dalamnya terdapat sebuah komputer yang menjadi server dan komputer yang lain menjadi client. Berarti bahwa terdapat pembagian kerja dalam pengelolaan data antara client dan server.Umumnya digunakan dalam jaringan besar yang mengutamakan keamanan dan keandalan seperti universitas, instansi pemerintah dan perusahaan besar.
  • 2. Peer to peer
    • Merupakan suatu jaringan di mana tiap komputer dapat berperan sebagai client maupun server. Umumnya digunakan dalam perusahaan berskala kecil dan untuk kebutuhan pribadi.
*Jaringan berdasarkan media Transmisi:
1. Jaringan Berkabel (Wired Network)
Jaringan yang membutuhkan kabel.
2. Jaringan Nirkabel (Wireless Network)
 Jaringan tanpa kabel.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Alamat IP Address

Routing EIGRP